
Circular Fashion: Gaya Keren Tanpa Limbah, Mungkinkah?
INDUSTRI fashion selama bertahun-tahun dikenal sebagai penyumbang limbah terbesar di dunia. Tren fast fashion—produksi pakaian murah dengan siklus cepat—telah menghasilkan lebih dari 92 juta ton limbah tekstil per tahun, menurut laporan Ellen MacArthur Foundation. Namun, ada harapan baru dengan berkembangnya konsep circular economy di sektor ini. Berbeda dengan model ekonomi linear yang berakhir di tempat pembuangan sampah, circular economy atau ekonomi sirkular fokus pada pemanfaatan…