Aktris AI di Hollywood, Solusi Hijau atau Ancaman bagi Masa Depan Pekerja Seni?

HOLLYWOOD kembali menjadi pusat perhatian dunia. Kali ini bukan karena blockbuster atau aktor papan atas, melainkan kemunculan Tilly Norwood, aktris yang sepenuhnya diciptakan oleh kecerdasan buatan (AI). Tilly adalah kreasi Particle6, studio milik produser Eline Van der Velden, melalui divisi AI-talent Xicoia. Dengan dukungan mesin DeepFame, Tilly dirancang memiliki kepribadian, gaya bicara, hingga kemampuan berinteraksi…

Baca Selengkapnya...