Maret Terpanas di Eropa, Peringatan Keras Bagi Dunia

MARET 2025 mencatat sejarah kelam bagi Eropa. Benua ini mencatat suhu rata-rata 6,03 derajat Celsius, menjadikannya bulan Maret terpanas sejak pencatatan dimulai. Data ini dirilis oleh Copernicus Climate Change Service (C3S), badan pemantauan iklim di bawah Uni Eropa. Jika dibandingkan dengan rerata suhu Maret 1991–2020, lonjakan ini mencapai +2,41 derajat Celsius. Angka yang tak bisa…

Baca Selengkapnya...