Hilirisasi Nikel Antam, Membangun Ekosistem Baterai EV dari Tambang hingga Daur Ulang

PT Aneka Tambang Tbk (Antam) memantapkan ambisinya menjadi pemain utama dalam rantai pasok kendaraan listrik (EV) di Indonesia. Tidak hanya menambang nikel, BUMN ini menargetkan pembangunan ekosistem terintegrasi yang mencakup penambangan, pengolahan bahan baku, produksi baterai, hingga daur ulang. “Tujuan kami adalah membangun rantai industri nikel yang kuat di dalam negeri. Ini bagian dari upaya…

Baca Selengkapnya...