Lahan Sawah Menyusut, Bisakah Indonesia Tetap Berdaulat Pangan?

INDONESIA menghadapi tantangan besar dalam mewujudkan swasembada pangan. Dalam dua dekade terakhir, lahan sawah terus menyusut akibat alih fungsi. Menteri Koordinator Bidang Pangan, Zulkifli Hasan, mengungkapkan bahwa dalam periode 2021-2022 saja, sebanyak 136 ribu hektare lahan sawah berubah fungsi menjadi kawasan industri dan permukiman. Krisis Lahan Sawah di Tengah Kebutuhan yang Meningkat Populasi Indonesia terus…

Baca Selengkapnya...

Tak Banyak yang Tahu, Daun Jeruk Jadi Komoditas Ekspor Bernilai Tinggi

INDONESIA kaya akan rempah dan tanaman herbal bernilai ekonomi tinggi. Salah satunya adalah daun jeruk, yang lazim digunakan dalam kuliner Nusantara seperti rendang dan soto. Namun, siapa sangka daun jeruk juga menjadi komoditas ekspor yang diminati dunia? Sayangnya, meski permintaan global tetap tinggi, tren ekspor daun jeruk Indonesia justru mengalami penurunan dalam beberapa tahun terakhir….

Baca Selengkapnya...

Pertanian Regeneratif, Tren Diam-diam Mengubah Indonesia

 Foto: Ilustrasi/ Chiến Bá/ Pexels. PERTANIAN regeneratif semakin menarik perhatian sebagai solusi keberlanjutan di Indonesia. Namun, praktik ini masih belum banyak dikenal oleh publik. Konsep ini tidak hanya berfokus pada hasil panen. Tetapi, juga memperbaiki kualitas tanah, meningkatkan keanekaragaman hayati, dan menyerap karbon dari atmosfer. Berdasarkan penelitian dari Regenerative Organic Alliance, metode pertanian regeneratif dapat menyerap hingga…

Baca Selengkapnya...