Game Over, 18 Perusahaan Kehutanan Kandas di Tangan Regulasi

PEMERINTAH kembali menegaskan komitmennya dalam menjaga keberlanjutan hutan Indonesia. Kementerian Kehutanan mencabut perizinan berusaha pemanfaatan hutan (PBPH) dari 18 perusahaan yang dinilai tidak menjalankan kewajibannya. Keputusan ini berdampak pada total luas kawasan hutan sebesar 526.144 hektare di Sumatra, Kalimantan, Sulawesi, Maluku, dan Papua. Menteri Kehutanan Raja Juli Antoni menyebut pencabutan izin ini dilakukan karena perusahaan-perusahaan…

Baca Selengkapnya...

FOLU, Raja Karbon Indonesia di Pasar Global

INDONESIA kini berada di garis depan dalam upaya global menurunkan emisi karbon. Pemerintah tengah mempersiapkan skema perdagangan karbon di sektor kehutanan dan penggunaan lahan (FOLU – Forest and Other Land Uses). Sektor ini dipandang sebagai potensi besar yang dapat memberikan nilai tambah, terutama bagi negara dengan kekayaan hutan seperti Indonesia. Langkah ini datang tak lama…

Baca Selengkapnya...

20 Juta Hektare Hutan, Solusi Pangan dan Energi atau Ancaman?

PULUHAN juta hektare lahan hutan Indonesia kini berada di persimpangan jalan. Menteri Kehutanan, Raja Juli Antoni, baru-baru ini mengungkapkan bahwa pemerintah telah mengidentifikasi 20 juta hektare lahan hutan cadangan yang berpotensi dimanfaatkan untuk ketahanan pangan, energi, dan air. Sebuah angka yang hampir dua kali lipat luas Pulau Jawa. Langkah ini memunculkan peluang besar sekaligus tantangan…

Baca Selengkapnya...

Norwegia Hadiahi Indonesia $952 Juta untuk Pengurangan Emisi

INDONESIA kembali mencetak langkah besar dalam upaya penurunan emisi global. Pada Selasa (11/12), pemerintah Indonesia bersama Norwegia meluncurkan tahap keempat kerja sama pendanaan berbasis kontribusi hasil (Result-Based Contribution/RBC) senilai 60 juta dolar AS atau sekitar Rp 952 miliar. Dana ini diberikan atas keberhasilan Indonesia menekan emisi dari deforestasi selama periode 2019-2020, berdasarkan hasil verifikasi yang…

Baca Selengkapnya...

Negara-negara Penjaga Oksigen Bumi

Hutan hujan Amazon, Brazil, paru-paru dunia yang menyerap karbon dan memproduksi oksigen. Kekayaan biodiversitasnya menjadi rumah bagi jutaan spesies, sekaligus tantangan bagi kelestariannya. Mari kita jaga warisan alam ini. Foto: Jean Gc/ Pexels. BUMI kita membutuhkan paru-paru untuk bernapas. Tapi, bukan paru-paru seperti pada manusia—melainkan hutan-hutan besar di berbagai belahan dunia. Hutan ini disebut “paru-paru dunia” karena…

Baca Selengkapnya...