Krisis Hulu DAS Bekasi: Hutan Menyusut, Risiko Bencana Meningkat

HULU daerah aliran sungai (DAS) Bekasi menghadapi ancaman serius. Dari total luas 145.000 hektare yang membentang dari hulu hingga hilir, hanya 4.000 hektare atau 3,35% yang masih berupa hutan. Angka ini jauh dari batas ideal 30% yang dibutuhkan untuk menjaga keseimbangan hidrologis dan mencegah bencana ekologis seperti banjir. Menteri Lingkungan Hidup Hanif Faisol Nurofiq menyoroti…

Baca Selengkapnya...

Kemenhut dan WWF Kembali Bersinergi untuk Konservasi

LIMA tahun berlalu sejak kerja sama antara Kementerian Kehutanan (Kemenhut) dan Yayasan World Wide Fund for Nature (WWF) Indonesia terhenti. Kini, lembaran baru dibuka. Pada Rabu, 5 Februari 2025, kedua pihak resmi menandatangani Memorandum of Understanding (MoU) di kantor Kemenhut. Kesepakatan ini menjadi langkah strategis dalam menjaga konservasi dan keberlanjutan ekosistem di Indonesia. Babak Baru…

Baca Selengkapnya...

Deforestasi, Ancaman Nyata atau Ketakutan Berlebihan?

INDONESIA, dengan kekayaan hutan tropisnya, menghadapi tantangan serius terkait deforestasi. Menurut data Global Forest Watch, Indonesia kehilangan sekitar 1,4 juta hektar hutan pada tahun 2023, menempatkannya sebagai negara dengan laju deforestasi tertinggi kelima di dunia. Mitos dan Fakta Deforestasi Banyak yang beranggapan bahwa deforestasi di Indonesia semata-mata disebabkan oleh perluasan perkebunan kelapa sawit. Namun, ini…

Baca Selengkapnya...