
Konser Musik Berenergi Sampah Plastik di Yogyakarta
PANGGUNG Taman Breksi di Prambanan, Sleman, Yogyakarta, menyuguhkan malam-malam yang gemerlap pada 25-27 Oktober 2024 dalam acara musik “Get The Fest.” Bukan sekadar festival biasa, acara ini mengusung misi unik dan inovatif: menyulap 2,5 ton sampah plastik menjadi energi murni untuk kebutuhan listrik konser. Energi yang menghidupkan pertunjukan ini—dari tata lampu, tata suara, hingga video—dihasilkan…