Dari Sumpah Persatuan ke Sumpah Kesadaran Digital

Oleh: Hamdani S Rukiah PADA 28 Oktober 1928, sekelompok pemuda berkumpul di sebuah rumah di Jalan Kramat, Jakarta. Mereka datang dari berbagai latar belakang, bahasa, dan daerah, tapi bersatu dalam satu keyakinan bahwa masa depan bangsa harus diperjuangkan bersama. Dari sana lahirlah tiga kalimat yang kemudian mengubah arah sejarah, Sumpah Pemuda. Kini, hampir seabad kemudian,…

Baca Selengkapnya...

Solusi Krisis Lingkungan, dari Dapur Rumah ke Meja Regulasi

Oleh: Hamdani S Rukiah, SH, MH SAAT krisis lingkungan memburuk, siapa yang paling bertanggung jawab? Pertanyaan ini sering memicu perdebatan, terutama di era kampanye hidup hijau dan konsumsi beretika. Tapi, jawabannya tak sesederhana “kita semua”. Kesadaran individu memang penting. Namun, dampak terbesar tak datang dari kebiasaan harian semata, melainkan dari kebijakan sistemik yang mengatur industri,…

Baca Selengkapnya...

Media dan Lingkungan, Antara Sensasi Berita dan Urgensi Aksi

Oleh: Hamdani S Rukiah, SH, MH * MEDIA memainkan peran penting dalam membentuk pemahaman publik terhadap isu lingkungan. Dari pencemaran udara di Jakarta hingga kebakaran hutan di Sumatera, cara media membingkai berita memengaruhi respons masyarakat dan pemerintah. Namun, apakah sekadar menyebarkan informasi sudah cukup? Dalam beberapa dekade terakhir, berbagai laporan menunjukkan bahwa isu lingkungan sering…

Baca Selengkapnya...

Aktivisme Lingkungan Indonesia, Antara Gaung Isu dan Dampak Nyata

Oleh: Hamdani S Rukiah, SH, MH * DI TENGAH krisis iklim yang semakin nyata, aktivisme lingkungan menjadi suara penting dalam mendorong perubahan kebijakan dan kesadaran publik. Dari aksi demonstrasi hingga advokasi berbasis data, para aktivis berupaya memperjuangkan masa depan yang lebih hijau. Namun, tidak semua strategi aktivisme berhasil. Beberapa justru menuai kritik, bahkan dari sesama…

Baca Selengkapnya...