
COP30, Harapan Negara Berkembang untuk Pendanaan Iklim Lebih Adil
BRASIL bersiap menjadi tuan rumah Konferensi Perubahan Iklim PBB (COP30) dengan membawa misi besar: memperjuangkan keadilan pendanaan iklim bagi negara-negara berkembang. Saat komunitas global menghadapi dampak perubahan iklim yang semakin nyata, pertarungan antara negara-negara kaya dan miskin terkait pendanaan mitigasi dan adaptasi kembali mencuat. Pada COP29 tahun lalu di Azerbaijan, janji negara-negara maju untuk meningkatkan…