Hybrid Jadi Jembatan, Strategi Toyota Dorong Elektrifikasi Realistis di Pasar Indonesia
TRANSISI kendaraan rendah emisi di Indonesia tidak bergerak dalam satu lompatan besar menuju mobil listrik penuh. Tapi berjalan bertahap, penuh kompromi antara teknologi, daya beli konsumen, dan kesiapan infrastruktur. Di ruang itulah strategi Toyota pada 2026 menemukan momentumnya. Di ajang Indonesia International Motor Show (IIMS) 2026, Toyota memastikan akan membawa tiga model elektrifikasi sekaligus memulai…


